Flux, luminositas, dan tempratur bintang


         Bagaimana Menentukan Massa & Jarak Bintang? | langitselatan
By. Ramdan (170204023)

Didalamalam astronomi besaran matahari sering digunakan dalam satuan mengukur bintang, misalnya masa bintang sering dinyatakan dalam masa matahari, luminositas bintang dinyatakan dalam luminositas matahari, Radius bintang dalam radius matahari dan lain sebagainya.
     
     A.    Flux Bintang
Flux pacaran bintang merupakan jumlah energi  atau cahay yang di terima oleh bumi perdetik pada permukaan seluas 1cm2 (flux matahari) flux matahari biasanya  dinyatakan dalam satuan watt per cm2 (satuan internasional) atau erg per detik per cm2 (satuan cgs). Flux bintang atau matahari diukur diluar atmosfer bumi jika diukur dipermukaan bumi maka diperlukan penkoreksian kembali karna disebabkan oleh penyerapan oleh atmosfer . flux matahari adalah : E = 1,37 x 106 erg cm-2 s-1
    
      B.     Luminositas Bintang

Luminositas adalah jumlah cahaya atau energy yang dilepaskan kesegala arah oleh bintang dalam waktu per satu detik. Karna bintang  bdianggap enda hitam sempurna, maka luminositasnya adalah = L = 4 p d2 E  begitu juga dengan matahari yang dianggap bintang memiliki luminositas yang sama.

     C.   Tempratur aktif bintang

temperatur efektif adalah panas yang diradiasikan suatu benda per satuan luas. karena bintang dianggap sebagai benda hitam dengan luminositas yang merata, maka temperatur efektif dan temperatur permukaannya sama saja.
     Luminositas Matahari : L = 4 p s R2 Tef4

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »
Comments


EmoticonEmoticon